Contoh Aplikasi PHP Codeigniter Sederhana Sistem Marketing


Contoh Aplikasi PHP Codeigniter Sederhana Sistem Marketing

Sebuah perusahaan tanpa seorang marketing sepertinya akan kesulitan dalam menambah proyek. Marketing ibarat sebuah ujung tombak sehingga dialah yang pertama kali maju ketika akan menghadapi atau mencari sebuah proyek untuk perusahaan.

Pada kesempatan kali ini team skripsi teknik informatika akan berbagai sebuah apikasi ditujukan untuk para penggemar aplikasi berbasis web yang senang dengan framework codeigniter. Contoh aplikasi php codeigniter sederhana ini terbilang cukup mudah dipelajari, seperti kita tahu jika konsep dari framework codeigniter adalah MVC.

Bagi yang belum mengetahui apa itu codeigniter silahkan melakukan googling dan temukan tutorial-tutorialnya. Pada dasarnya setiap orang mampu menguasai segala jenis pemograman, namun yang menjadi kunci utamanya adalah latihan dan berani mencoba.
Database yang digunakan untuk menampung data sistem ini adalah mysql, kami terbiasa menggunakan xampp sebagai server localnya. Silahkan baca tutorial cara menjalankan xamppjika Anda merasa sedikit bingung cara menggunakannya.
Menu-menu yang dihadirkan masih terbilang sedikit, namun jika Anda ingin mengembangkannya menjadi sesuatu yang lebih bermanfaat kenapa tidak, karena aplikasi ini akan dibagikan secara gratis. Istilahnya free source code php dan mysql.
Itulah sedikit review contoh aplikasi php codeigniter sederhana, semoga informasi yang kami sampaikan dapat bermanfaat. Untuk mulai mendownload silahkan menekan link di bawah ini :
Untuk request pasword silahkan kirim ke email setiawanlistia@gmail.com

0 Response to "Contoh Aplikasi PHP Codeigniter Sederhana Sistem Marketing"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel